Skip to main content

Tips penggunaan Optin Form pada WordPress

facebooktwittergoogle_plusredditpinterestlinkedinmail

WPProfitbuilder merupakan plugin wordpress untuk membuat halaman landas (landing pages). Tips kali ini akan memberikan kepada anda tentang cara penggunaan optin form builder pada WPProfitBuilder.

3 Area Utama yang perlu anda sesuaikan dengan formulir html manual anda:

1. Form Field : Elemen form yang terlihat dan tampil terdiri dari Nama dan Email
2. Custom Field: Elemen form lain yang terlihat diluar Nama dan Email
3. Hidden Field: Elemen form yang tidak terlihat

 

Parameter lain yang perlu anda perhatikan:

Form Content: untuk menuliskan teks header dari formulir
Button Type: Terdapat 3 pilihan: Custom Text, Pre Done, dan CSS3. Anda perlu memerhatikan bahwa setiap pilihan memiliki parameternya sendiri-sendiri

Tips:

Terdapat jenis Optin Form pada WPProfitBuilder yaitu dinamakan ‘Overlay’ , cara setting sama, namun pada Ovelay terdapat tombol (button) tambahan sebelum Optin Form ditampilkan

 

PS: Jangan lupa untuk subscribe channel tipsampuh di youtube, tutorial dan tips baru akan diupload tiap bulannya !

 

 

facebooktwittergoogle_plusredditpinterestlinkedinmail

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


*